Elastomull Haft merupakan perban elastis kohesif untuk fiksasi luka pada bagian tubuh yang memiliki mobilitas tinggi. Elastomull haft merupakan produk BSN yang terbuat dari campuran bahan yaitu 40% katun, 30% viscose, dan 30% polyamide ketiga bahan tersebut kemudian ditenun dengan teknik khusus sehingga mudah di aplikasi, elastomull memilki elastisitas yang stabil dan tidak mudah kendur dalam memberikan support ringan walaupun untuk pemakaian yang cukup lama.
Indikasi :
- Digunakan untuk fiksasi luka pada semua bagian tubuh, khususnya pada persendian
- Sebagai lapisan pertama sebelum menggunakan pembalut kompresi untuk menjamin kesempurnaan fiksasi dan kenyamanan saat digunakan
- Sebagai pembalut penyangga setelah gips di buka
Elastomull haft dapat merekat kuat antara lapisan perban yang satu dengan yang lainnya, aman dan nyaman bagi kulit sensitif sekalipun
Demikian informasi yang dapat kami sampaikan semoga dapat bermanfaat, untuk informasi lebih lanjut mengenai produk ini dapat menghubungi kami:
Alkes Marinno
Jl. Kh. Ahmad Dahlan No.35 Semarang
Telp (024) 8415963
Sms 085106805111
Wa 0857832422265
Alkes Marinno buka dari hari Senin-Jumat pukul 08.00-22.00wib, Sabtu pukul 08.00-21.00wib dan Minggu 16.00-21.00wib