Kantong Kolostomi digunakan untuk menampung feses yang dikeluarkan pada dinding perut. Kantong Kolostomi merk Alcare ini dapat digunakan dalam jangka 7-10 hari, selama plester tidak terkelupas atau bocor. Cara menggantinya pun cukup mudah, yaitu sebagai berikut :
- Letakkan kain bersih dibawah kantong untuk melindungi pakaian dari kotoran feses.
- Lepaskan kantong secara perlahan dengan salah satu tangan menekan kulit perut, supaya lebih mudah.
- Tidak perlu khawatir jika warna kulit memerah. Namun jika warna kulit hitam, ungu atau kebiruan egera hubungi dokter.
- Bersihkan perut dengan air hangat dan lap kering. Cukup mengusap secara perlahan. Dapat menggunakan sabun yang tidak mengandung miyak atau pewangi.
- Tunggu hingga mengering. Ambil Kantong Kolostomi Alcare yang baru dan potong lubang pada kantong yang sesuai dengan lubang perut.
- Lekatkan kantong dengan menekan bagian ring yang berada di bawah perut. Setelah merekat, ratakan ring untuk menghilangkan lipatan perut. Hal ini membantu mengunci plester lebih erat pada sekeliling perut.

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan. Untuk pembelian Kantong Kolostomi Alcare atau infromasi lainnya mengenai produk, dapat menghubungi :
Alkes Marinno
Jl KH Ahmad Dahlan No.35 Semarang
Office 024-8415963
WA 087832422265
#kantongkolostomimurah
#jualkantongkolostomidisemarang
#kantongkolostomialcare
#kantongkolostomidialkesmarinno
#alkesmarinnosemarang
#kantongkolostomi
#kantongkolostomidrainable
#kantongkolostomibisadicuci
#kantongkolostomidialkessemarang
#alkessemarang