Dalam penggunaan thermometer digital infrared tentunya perlu dijaga serta di bersihkan agar alat tetap akurat serta awet

Berikut cara membersihkan pada thermometer digital telinga

  • Sensor pada alat merupakan bagian terpenting  dan bagian yang sangat sensitif untuk mendapatkan hasil yang akurat saat pengukuran. Untuk itu selalu jaga kebersihan serta jangan sampai rusak.
  • Tempatkan sensor menghadap ke bawah agar cairan tidak jatuh ke bawah, hati-hati saat membersihkan dengan cottonbut yang menggunakan alkohol. Setelah di bersihkan tunggu kering dan gunakan setelah 1 jam di bersihkan
  • Bersihkan bagian luar pada product menggunakan kain yang halus
  • Jauhkan product dari sinar matahari langsung, debu dan zat kontaminasi
  • Simpan thermometer dalam suhu ruangan normal, apabila di simpan di luar suhu ruangan normal maka suhu luar ruangan harus antara 16 derajat celcius (60,8 derajat fahrenhait) dan 40 derajat celcius(104 derajat fahrenhait)
  • Ketika thermometer berada di luar suhu ruangan normal, pakai thermometer setelah berada pada suhu ruangan normal yang sudah di letakkan selama 30menit

Untuk informasi lebih lanjut atau informasi seputar alatkesehatan dapat menghubungi kami:

Alkes Marinno

Jl. Kh. Ahmad Dahlan No.35 Semarang

Telp (024) 8415963

Sms 085106805111

Wa 087832422265

Toko kami buka setiap hari Senin-Jumat pukul 08.00-22.00wib, Sabtu pukul 08.00-21.00wb dan Minggu 16.00-21.00wib

OPEN CHAT
Hallo...
Bisa dibantu ?