Ketika seseorang disarankan untuk melakukan pengobatan tentu disesuaikan dengan kondisi pasien. Untuk mengetahui produk yang cocok ketahui terlebih dahulu jenis gangguan pernapasan yang dimiliki sebelum memilih jenis nebulizer mask.

Ketika seseorang mengalami penyakit ringan seperti flu tentu akan membutuhkan partikel uap yang cukup banyak. Sedangkan gangguan penyakit berat akan lebih efektif jika uap yang digunakan lebih kecil.
Perlu diketahui kelebihan dari nebulizer compressor bahwa partikel uap obat yang beragam sehingga bisa menyesuaikan dengan kondisi gangguan pernafasan. Jika dibandingkan dengan nebulizer mesh atau ultrasonik, produk jenis ini memiliki pengaturan partikel uap yag konstan.
Penting bagi Anda untuk berkonsultasi terlebih dahulu kepada dokter terkait guna mengetahui nebulizer jenis apa yang paling cocok untuk Anda gunakan.
#nebulizer
#nebulizeradalah
#nebulizeruntukflu
#nebulizeruntukpernafasan
#nebulizerabn
#nebulizermsh